Kabarbanten.com
  • Home
  • Tangerang
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
  • Home
  • Tangerang
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
Kabarbanten.com
No Result
View All Result
Home Tangerang Selatan

Hari Buah Internasional, Benyamin: Lakukan Penghijauan dan Penanaman Buah

kabarbanten.com
7 Juli 2023
Hari Buah Internasional, Benyamin: Lakukan Penghijauan dan Penanaman Buah

Melakukan kegiatan Penghijauan dan Penanaman Buah menjadi salah satu hal penting dalam menciptakan Kota Tangsel yang sehat dan segar.

Hal itu diungkapkan oleh Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie saat menghadiri acara memperingati Hari Buah Internasional di Kantor Camat Setu, pada Kamis (06/07).

“Apapun harus kita lakuin, jangan sampe tanah ini kita diemin. Lakuin penghijauan dan penanaman buah, atau bisa juga sayur. Kalo gitu kan bikin kota kita sehat,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

Benyamin mengungkapkan bahwa di Tangsel saat ini sedang mengembangkan tanaman anggrek untuk mencapai Kota Tangsel yang sehat. Sehingga, Pemkot Tangsel terus mendorong kegiatan penghijauan ini dan dibantu dengan peran serta masyarakat.

“Kita saat ini lagi kembangkan anggrek. Jadi, kita sama-sama mendorong buat lingkungan sehat kedepannya. Kita hijaukan dengan tanaman produktif dan non produktif. Semua bisa dilakukan, didepan rumah pun bisa,” ucapnya.

Peringatan Hari Buah Internasional di Tangsel ini digagas oleh Himpunan Bank Sampah dan diinisiasi oleh Persatuan Bank Sampah (Perbas) Tangsel. Menurut Ia, Perbas ini bisa meningkatkan dan mendorong ekonomi di Tangsel lewat bisnis tanaman buah.

“Kalo kita udah melakukan penanaman buah di Tangsel, bisa dijadikan bisnis buat kita. Kita gencarkan sektor pertanian, itu jadi punya daya ekonomi sendiri buat Tangsel,” kata Benyamin.

Maka dari itu, peringatan Hari Buah Internasional ini ditandai dengan penanaman buah disekitar Kecamatan Setu. Harapannya kegiatan ini sebagai langkah penghijauan dan dapat mencegah bencana alam.

“Setu ini daerah rawan longsor, jadi dengan hari ini kita penanaman buah harapannya bisa mencegah terjadinya bencana dan sebagai penghijauan,” tutupnya. (fid)

Tags: BenyaminBenyamin DavnieKota Tangerang SelatanKota TangselSouth TangerangTangerangTangerang RayaTangerang SelatanTangsel
Share6Tweet4SendShare
Previous Post

Miliki Potensi Besar, Presiden Berharap Papua Street Carnival Terus Berlanjut

Next Post

Kunjungi Pasar Pharaa, Presiden Sapa Warga dan Cek Harga Kebutuhan Pokok

Related Posts

Munas Aswakada 2025, Pilar Saga Ichsan: Kolaborasi Wakil Kepala Daerah Jadi Kunci Menuju Indonesia Emas 2045
Tangerang Selatan

Munas Aswakada 2025, Pilar Saga Ichsan: Kolaborasi Wakil Kepala Daerah Jadi Kunci Menuju Indonesia Emas 2045

kabarbanten.com
6 Juli 2025
Benyamin Davnie: Gaji PPPK Tangsel Dianggarkan di APBD Perubahan 2025
Tangerang Selatan

Benyamin Davnie: Gaji PPPK Tangsel Dianggarkan di APBD Perubahan 2025

kabarbanten.com
4 Juli 2025
Pemkot Tangsel Gelar Peringatan Tahun Baru Islam 1447 H, Hadirkan Penceramah Ustadz Hilman Fauzi
Tangerang Selatan

Pemkot Tangsel Gelar Peringatan Tahun Baru Islam 1447 H, Hadirkan Penceramah Ustadz Hilman Fauzi

kabarbanten.com
3 Juli 2025
Benyamin Davnie: Realisasi Investasi Triwulan I 2025 di Tangsel Melebihi Target
Tangerang Selatan

Benyamin Davnie: Realisasi Investasi Triwulan I 2025 di Tangsel Melebihi Target

kabarbanten.com
3 Juli 2025
Dishub Tangsel Mulai Uji Coba Sistem Satu Arah di Jalan H Usman Pasar Ciputat dari Tanggal 2-23 Juli 2025
Tangerang Selatan

Dishub Tangsel Mulai Uji Coba Sistem Satu Arah di Jalan H Usman Pasar Ciputat dari Tanggal 2-23 Juli 2025

kabarbanten.com
2 Juli 2025
2 Juli 2025, Dishub Tangsel Uji Coba Sistem Satu Arah di Jalan H. Usman Pasar Ciputat
Tangerang Selatan

2 Juli 2025, Dishub Tangsel Uji Coba Sistem Satu Arah di Jalan H. Usman Pasar Ciputat

kabarbanten.com
1 Juli 2025

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


  • Trending
  • Comments
  • Latest
Daftar Nama 29 Kecamatan di Kabupaten Tangerang

Daftar Nama 29 Kecamatan di Kabupaten Tangerang

4 Februari 2025
Siapa Azura Luna Mangunhardjono? Mengaku Sosialita dari Indonesia dan Kini Jadi Buronan Internasional

Siapa Azura Luna Mangunhardjono? Mengaku Sosialita dari Indonesia dan Kini Jadi Buronan Internasional

6 September 2022
Cek Lokasi Nobar Timnas di Tangsel! Kopi Bolank x Arco Gelar Nobar Laga Indonesia vs Jepang

Cek Lokasi Nobar Timnas di Tangsel! Kopi Bolank x Arco Gelar Nobar Laga Indonesia vs Jepang

10 Juni 2025
Turab Kali Item Jebol, Perumahan Griya Artha Sepatan Kebanjiran

Turab Kali Item Jebol, Perumahan Griya Artha Sepatan Kebanjiran

27 Oktober 2022
Munas Aswakada 2025, Pilar Saga Ichsan: Kolaborasi Wakil Kepala Daerah Jadi Kunci Menuju Indonesia Emas 2045

Munas Aswakada 2025, Pilar Saga Ichsan: Kolaborasi Wakil Kepala Daerah Jadi Kunci Menuju Indonesia Emas 2045

6 Juli 2025
Dikunjungi IFRC dan PMI Jepang, Jumbara PMR Banten IV Sukses Digelar

Dikunjungi IFRC dan PMI Jepang, Jumbara PMR Banten IV Sukses Digelar

4 Juli 2025
Benyamin Davnie: Gaji PPPK Tangsel Dianggarkan di APBD Perubahan 2025

Benyamin Davnie: Gaji PPPK Tangsel Dianggarkan di APBD Perubahan 2025

4 Juli 2025
Pemkot Tangsel Gelar Peringatan Tahun Baru Islam 1447 H, Hadirkan Penceramah Ustadz Hilman Fauzi

Pemkot Tangsel Gelar Peringatan Tahun Baru Islam 1447 H, Hadirkan Penceramah Ustadz Hilman Fauzi

3 Juli 2025
Facebook Twitter Instagram TikTok
Kabarbanten.com

Disclaimer | Kode Etik | Privacy Policy |

Tentang Kami | Pedoman Media Siber 

 Contact

© 2020-2024 Kabarbanten.com. All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Tangerang
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks Berita

© 2020-2024 Kabarbanten.com. All Rights Reserved