Kabarbanten.com
  • Home
  • Tangerang
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
  • Home
  • Tangerang
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
Kabarbanten.com
No Result
View All Result
Home Tangerang

Ayo Bayar Pajak! Samsat Cikokol Data dan Datangi Penunggak Pajak Kendaraan Bermotor

kabarbanten.com
2 November 2020
Ayo Bayar Pajak! Samsat Cikokol Data dan Datangi Penunggak Pajak Kendaraan Bermotor

Kabarbanten.com- Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Banten melalui UPT Samsat Cikokol mengerahkan puluhan petugas untuk melakukan pendataan terhadap kendaraan bermotor yang belum membayar pajak kendaraan di kawasan parkir Yupentek dan area parkir bank BJB Modernland.

Kepala UPT Samsat Cikokol, Saripudin mengatakan, untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pajak kendaraan bermotor, hal tersebut dilakukan sebagai implementasi kegiatan KBMDU. Dimana, berdasarkan data yang ada, kendaraan yang belum mendaftar ulang di Kota Tangerang sebanyak 23.456 baik roda dua dan roda empat sebagai penunggak pajak.

“Semua kendaraan bermotor kami data di area parkir, apakah sudah membayar pajak atau belum. Apabila ditemukan sepeda motor yang belum membayar pajak, maka kami berikan brosur sebagai pengingat,” kata Saripudin.

ADVERTISEMENT

Saripudin menambahkan, brosur tersebut diberikan untuk mengajak kepada masyarakat atau wajib pajak untuk melaksanakan kewajibannya.

“Kami terus mengingatkan kepada masyarakat agar selalu membayarkan pajak kendaraan bermotor,” kata Saripudin didampingi oleh Kepala Seksi Pendataan dan Penetapan, Neni Setiani,SE, dan Kepala Seksi Penerimaan dan Penagihan, Idham Nur Fitri Arief tentunya kegiatan ini dengan menerapkan protokol kesehatan covid-19.

Selain melaksanakan pendataan di area parkir, UPT Samsat Cikokol bekerjasama dengan Kepolisian gencar melakukan razia pajak kendaraan bermotor di sejumlah titik wilayah administratif UPT Samsat Cikokol.

“Berbagai cara kami lakukan untuk mengingatkan kepada wajib pajak untuk segera membayarkan kewajibannya”, papar Saripudin seraya menambahkan, pajak yang dibayarkan oleh masyarakat untuk meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) yang berguna untuk pembangunan Provinsi Banten mulai dari sektor pendidikan, kesehatan hingga infrastruktur.(adv)

Tags: TangerangTangerang Raya
Share10Tweet6SendShare
Previous Post

Libur Panjang, Polres Serang Pantau Tempat Wisata Antisipasi Covid-19

Next Post

Hotspot Menurun Drastis, Menteri LHK: Kolaborasi Bersama Berhasil Cegah Karhutla

Related Posts

Bupati Maesyal Rasyid Kunjungi Anak Penderita Kanker Mata di Kronjo
Kabupaten Tangerang

Bupati Maesyal Rasyid Kunjungi Anak Penderita Kanker Mata di Kronjo

Kabar Banten
4 Mei 2025
Bupati Maesyal Rasyid Lepas 393 Jamaah Calon Haji Kloter 05 JKG Kabupaten Tangerang
Kabupaten Tangerang

Bupati Maesyal Rasyid Lepas 393 Jamaah Calon Haji Kloter 05 JKG Kabupaten Tangerang

Kabar Banten
4 Mei 2025
Bupati Maesyal Rasyid Berikan Voucher Umrah bagi Guru
Kabupaten Tangerang

Bupati Maesyal Rasyid Berikan Voucher Umrah bagi Guru

Kabar Banten
4 Mei 2025
Persita vs PSBS Biak: Laga Krusial Menuju Akhir Musim
Kabupaten Tangerang

Persita vs PSBS Biak: Laga Krusial Menuju Akhir Musim

Kabar Banten
1 Mei 2025
Pertagas Pastikan Keamanan dan Keselamatan Jalur Pipa Gas di Wilayah Tangerang
Tangerang

Pertagas Pastikan Keamanan dan Keselamatan Jalur Pipa Gas di Wilayah Tangerang

kabarbanten.com
21 April 2025
Diskominfo Kabupaten Tangerang Optimalkan Pelayanan PPID
Kabupaten Tangerang

Diskominfo Kabupaten Tangerang Optimalkan Pelayanan PPID

Kabar Banten
21 April 2025

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


  • Trending
  • Comments
  • Latest
Ditresnarkoba Polda Banten Amankan Pelaku Penyalahgunaan Obat Terlarang

Ditresnarkoba Polda Banten Amankan Pelaku Penyalahgunaan Obat Terlarang

4 Desember 2024
Daftar Nama 29 Kecamatan di Kabupaten Tangerang

Daftar Nama 29 Kecamatan di Kabupaten Tangerang

4 Februari 2025
Electrolux Buka Showroom and Service Center di Gading Serpong

Electrolux Buka Showroom and Service Center di Gading Serpong

6 April 2022
Silaturahmi Akbar KAHMI Ciputat, Refleksi Peran HMI untuk Indonesia Maju

Silaturahmi Akbar KAHMI Ciputat, Refleksi Peran HMI untuk Indonesia Maju

13 Agustus 2023
Munas ke-VII APEKSI 2025, Booth Paviliun Kota Tangsel Jadi Pusat Perhatian

Munas ke-VII APEKSI 2025, Booth Paviliun Kota Tangsel Jadi Pusat Perhatian

8 Mei 2025
Benyamin Davnie Dukung Kolaborasi Digital Antar Kota di Munas APEKSI VII

Benyamin Davnie Dukung Kolaborasi Digital Antar Kota di Munas APEKSI VII

8 Mei 2025
Nadira Siti Nurfajrina Delegasi Asal Tangsel Terpilih Sebagai Best Delegates YCC 2025, Bawa Aspirasi Generasi Muda di Munas APEKSI ke-7

Nadira Siti Nurfajrina Delegasi Asal Tangsel Terpilih Sebagai Best Delegates YCC 2025, Bawa Aspirasi Generasi Muda di Munas APEKSI ke-7

8 Mei 2025
Rancangan Renstra 2025-2029, Diskominfo Tangsel Fokus Transformasi Layanan Publik Berbasis Digital

Rancangan Renstra 2025-2029, Diskominfo Tangsel Fokus Transformasi Layanan Publik Berbasis Digital

7 Mei 2025
Facebook Twitter Instagram TikTok
Kabarbanten.com

Disclaimer | Kode Etik | Privacy Policy |

Tentang Kami | Pedoman Media Siber 

 Contact

© 2020-2024 Kabarbanten.com. All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Tangerang
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks Berita

© 2020-2024 Kabarbanten.com. All Rights Reserved