Kabarbanten.com
  • Home
  • Tangerang
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
  • Home
  • Tangerang
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
Kabarbanten.com
No Result
View All Result
Home Tangerang Selatan

Himpunan Ekonomi dan Bisnis Pondok Pesantren di Tangsel Resmi Dilaunching

kabarbanten.com
21 Desember 2021
Himpunan Ekonomi dan Bisnis Pondok Pesantren di Tangsel Resmi Dilaunching

Kasi Pakis Kemenag Tangsel, Muhammad Edi Suharsongko, mewakili Kepala Kantor Kemenag Tangsel, menghadiri acara Launching Himpunan Ekonomi dan Bisnis Pondok Pesantren (Hebitren) di Tangsel, Senin (20/12/2021) yang diselenggarakan di Mall Teras Kota, Serpong, Tangsel.

Acara tersebut mengundang Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan, Ketua DPP Hebitren, KH. Hasib Wahab Hasbullah, Sekjen DPP Hebitren, KH. Reza Pahlevi, Ketua Korwil Hebitren Banten KH. Ali Suudi, Ketua Korda Banten, KH. Hasan Basri, Kabag Kesra Pemkot Tangsel, Heli Slamet, Ketum Team Fasilitasi CSR Tangsel, Lista Hurustiati, Pimpinan Pontren Ummul Qurro, KH. Syarif Rahmat, dan Pimpinan Pontren se-Kota Tangsel

Dalam sambutannya Kasi Pakis menyampaikan tentang regulasi penguatan kemandirian ekonomi Pontren yang tertuang di dalam Undang-undang Nomor 18 Tahun 2019 Pasal 18 tentang Pemberdayaan Ekonomi Pontren dan PP. 82 tahun 2021 tentang Pendanaan Pontren.

ADVERTISEMENT

“Regulasi tersebut memberikan dasar penguatan peran serta Pontren dalam ekonomi Nasional Indonesia. Pontren memiliki fungsi: pendidikan, dakwah dan pemberdayaan ekonomi masyarakat,” paparnya.

Ditambahkannya, dalam pemberdayaan ekonomi masyarakat ini Menteri Agama telah mencanangkan peta jalan kemandirian Pontren secara Nasional.

Dengan pemberdayaan ekonomi Pontren, maka selain Pontren akan dapat mencukupi kebutuhannya sendiri dan berupaya menghidupkan ekonomi bagi masyarakat sekitarnya,” sambungnya.

Melalui Hebitren ini, lanjutnya, dapat dibangun kerjasama Pontren di Kota Tangsel dengan berbagai macam pihak, seperti Kemenag, Perbankan, CSR Tangsel, Pemkot Tangsel, bahkan dengan pelaku ekonomi lainya.

“Hal ini tentunya untuk mendorong ekonomi kreatif di Pontren agar mandiri secara ekonomi, baik pada ketahanan ekonomi Pontren maupun pemberdayaan ekonomi bagi masyarakat sekitarnya,” imbuhnya.

Sementara itu Ketua Team fasilitasi CSR Tangsel, Lista Huruastiati, menyatakan siap mendukung upaya Hebitren dalam melakukan MoU kepada pelaku ekomomi di Kota Tangsel.

“Insya Allah kami siap memfasilitasi program-program Hebitren Tangsel dalam mendotong kegiatan ekonomi Pontren di Kota Tangsel,” pungkasnya. (afm/fid)

Tags: Kota Tangerang SelatanKota TangselSouth TangerangTangerangTangerang RayaTangerang SelatanTangsel
Share8Tweet5SendShare
Previous Post

Alokasi Dana Desa Capai Rp400,1 Triliun, Presiden Jokowi: Hati-Hati Kelola Dana Desa

Next Post

Pemkot Tangsel dan Kemenkominfo Tandatangani 10.000 Beasiswa Digital Talent Scholarship

Related Posts

Warga Rasakan Manfaat Program Bedah Rumah Disperkimta Tangsel
Tangerang Selatan

Warga Rasakan Manfaat Program Bedah Rumah Disperkimta Tangsel

kabarbanten.com
22 Oktober 2025
Wakil Wali Kota Tangsel Pilar Saga Ichsan: Santri Adalah Aset Penting untuk Bangsa
Tangerang Selatan

Wakil Wali Kota Tangsel Pilar Saga Ichsan: Santri Adalah Aset Penting untuk Bangsa

kabarbanten.com
22 Oktober 2025
HSN 2025, Rektor UIN Jakarta Prof Asep Saepudin Jahar Dorong Santri Tingkatkan Ilmu dan Akhlak
Tangerang Selatan

HSN 2025, Rektor UIN Jakarta Prof Asep Saepudin Jahar Dorong Santri Tingkatkan Ilmu dan Akhlak

kabarbanten.com
22 Oktober 2025
Pilar Saga Ichsan: Pemkot Tangsel Terus Dorong Pertumbuhan Investasi
Tangerang Selatan

Pilar Saga Ichsan: Pemkot Tangsel Terus Dorong Pertumbuhan Investasi

kabarbanten.com
21 Oktober 2025
HUT ke-61 Golkar, Airin Rachmi Diany Tekankan Kader Tangsel Harus Dekat dengan Masyarakat
Tangerang Selatan

HUT ke-61 Golkar, Airin Rachmi Diany Tekankan Kader Tangsel Harus Dekat dengan Masyarakat

kabarbanten.com
21 Oktober 2025
Benyamin Davnie: Gerai Koperasi Merah Putih Pondok Aren Jadi Percontohan Ekonomi Sirkular Tangsel
Tangerang Selatan

Benyamin Davnie: Gerai Koperasi Merah Putih Pondok Aren Jadi Percontohan Ekonomi Sirkular Tangsel

kabarbanten.com
20 Oktober 2025

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


  • Trending
  • Comments
  • Latest
Daftar Nama 29 Kecamatan di Kabupaten Tangerang

Daftar Nama 29 Kecamatan di Kabupaten Tangerang

4 Februari 2025
Bupati Tangerang Berkomitmen Tegakkan Perda Kawasan Tanpa Rokok

Bupati Tangerang Berkomitmen Tegakkan Perda Kawasan Tanpa Rokok

29 September 2025
Arnovi Maju di Muskot KADIN Tangsel 2025

Arnovi Maju di Muskot KADIN Tangsel 2025

9 Oktober 2025
Tunas Farm Garap Pertanian Modern di Gading Serpong

Tunas Farm Garap Pertanian Modern di Gading Serpong

18 Desember 2020
Warga Rasakan Manfaat Program Bedah Rumah Disperkimta Tangsel

Warga Rasakan Manfaat Program Bedah Rumah Disperkimta Tangsel

22 Oktober 2025
Wakil Wali Kota Tangsel Pilar Saga Ichsan: Santri Adalah Aset Penting untuk Bangsa

Wakil Wali Kota Tangsel Pilar Saga Ichsan: Santri Adalah Aset Penting untuk Bangsa

22 Oktober 2025
KMA 1543 Tahun 2025 Terbit, BLU UIN Jakarta Resmi Kelola Satuan Pendidikan di Bawah Yayasan Triguna Utama, Syarif Hidayatullah, dan Ketilang Insan Mandiri

KMA 1543 Tahun 2025 Terbit, BLU UIN Jakarta Resmi Kelola Satuan Pendidikan di Bawah Yayasan Triguna Utama, Syarif Hidayatullah, dan Ketilang Insan Mandiri

22 Oktober 2025
Wabup Intan: Pameran Nusacraft Lifestyle Jadi Wadah Kolaborasi dan Inovasi UMKM

Wabup Intan: Pameran Nusacraft Lifestyle Jadi Wadah Kolaborasi dan Inovasi UMKM

22 Oktober 2025
Facebook Twitter Instagram TikTok
Kabarbanten.com

Disclaimer | Kode Etik | Privacy Policy |

Tentang Kami | Pedoman Media Siber 

 Contact

© 2020-2024 Kabarbanten.com. All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Tangerang
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks Berita

© 2020-2024 Kabarbanten.com. All Rights Reserved